Log Kejadian [28641]

28641
18/04/2024 19.30.00
Lumajang Kabupaten
Banjir
Kec. Pronojiwo (4 desa) a. Ds. Oro-Oro Ombo b. Ds. Pronojiwo c. Ds. Sumberurip d. Ds. Tamanayu Kec. Candipuro (5 desa) a. Ds. Jugosari b. Ds. Sumberwuluh c. Ds. Kloposawit d. Ds. Penanggal e. Ds. Tambahrejo Kec. Pasirian (5 desa) a. Ds. Gondoruso b. Ds. Joho c. Ds. Pasirian d. Ds. Nguter e. Ds. Madurejo Kec. Lumajang (6 desa) a. Kel. Jogoyudan b. Kel. Rogotrunan c. Kel. Citrodewangsan d. Kel. Tompokersan e. Ds. Boreng f. Ds. Banjarwaru Kec. Sukodono (3 desa) a. Ds. Kutorenon b. Ds. Sumberjo c. Ds. Biting Kec. Sumbersuko (2 desa) a. Ds. Sumbersuko b. Ds. Purwosono Kec. Pasrujambe (3 desa) a. Ds. Pasrujambe b. Ds. Sarikemuning c. Ds. Karanganom Kec. Padang (2 desa) a. Ds. Babakan b. Ds. Barat Kec. Tempeh (1 desa) a. Ds. Gesang
Hujan Lebat
Pada hari Kamis, 18 April 2024, sekitar pkl. 19.30 WIB telah terjadi hujan lebat yang mengakibatkan TMA DAS Regoyo naik dan meluap ke area pemukiman warga. Saat ini warga melakukan evakuasi mandiri ke tempat yang lebih aman. #Update 19/04/2024 pkl. 03.40 WIB - Pada hari Kamis, 18 April 2024, sekitar pkl. 19.30 WIB telah terjadi hujan lebat yang mengakibatkan TMA DAS Regoyo naik dan meluap ke area pemukiman warga. - BPBD Prov. Jatim memberikan dukungan personil guna percepatan penanganan banjir. - Tagana Dinsos Kab. Lumajang membuka Dapur Umum untuk pagi ini. - Kondisi cuaca saat ini: Hujan Ringan Pengungsian: a. Masjid Al Mutadin: 32 KK b. Rumah Ibu Sulikah: 10 KK Kec. Candipuro a. Dsn. Sumber Kajar, Ds. Jugosari (Masih dalam proses pendataan) b. Dsn. Sumberwuluh, Ds. Penanggal - Ketinggian genangan: 15 - 20 cm - Fasum terdampak: 1 unit (Wisata Pemandian Tirtosari) c. Dsn. Rojobalen, Ds. Kloposawit - Jembatan rusak: 1 unit Kec. Pronojiwo a. Dsn. Sumberbulus, Ds. Oro-Oro Ombo - Jembatan rusak: 1 unit Kec. Sukodono (+) a. Dsn. Sekarputih, Ds. Sumberejo - KK terdampak: 25 KK b. Ds. Biting - Ketinggian genangan: 60 cm c. Ds. Kutorenon - Ketinggian genangan Surut - KK terdampak: 70 KK Kec. Sumbersuko (+) a. Ds. Sumbersuko - Jembatan rusak: 1 unit Kec. Pasirian (+) a. Ds. Gondoruso - Jembatan rusak: 1 unit b. Ds. Joho - Jembatan rusak: 1 unit Kec. Padang (+) a. Dsn. Sumberwadung, Ds. Babakan - Jembatan rusak: 1 unit Kec. Lumajang (+) a. Kel. Rogotrunan - KK terdampak: 400 KK - Ketinggian genangan Surut #Update 19/04/2024 pkl. 12.00WIB -Kondisi genangan di semua titik sudah Surut total -Pengungsi sudah kembali kerumah masing-masing dan saat ini melakukan pembersihan -Dinsos mendistribusikan nasi ke warga terdampak -Lokasi Dapur Umum berada di Kantor Dinsos Lumajang -BPBD Prov. Jatim memberikan bantuan logistik berupa: * Lauk pauk (rendang ayam) : 50 dus * Lauk pauk (ikan saus cabe) : 70 dus * Siap saji : 50 dus * Air mineral: 100 dus * Glangsing : 1000 pcs * Selimut : 5 koli * Pacul : 100 pcs * Sekop : 100 pcs * Matras : 100 lbr * Family kid : 50 paket * Paket kebersihan : 50 dus * Beras : 500 kg * Mie instan : 20 dus * Minyak goreng @2 ltr : 60 Pcs -Kondisi cuaca saat ini : Cerah Pengungsian: a. Masjid Al Mutadin: 32 KK b. Rumah Ibu Sulikah: 10 KK (Pengungsi sudah kembali kerumah masing-masing) Korban Meninggal Dunia : 2 Jiwa 1. Nama : Bambang Umur : 50 thn Alamat : Dusun Jurang Geger RT 14 RW 07, Desa Kloposawit, Kecamatan Candipuro 2. Nama : Ngatini Umur : 47 thn Alamat : Dusun Jurang Geger RT 14 RW 07, Desa Kloposawit, Kecamatan Candipuro Dampak: Kec. Candipuro a. Dsn. Sumber Kajar, Ds. Jugosari (Masih dalam proses pendataan) b. Dsn. Sumberwuluh, Ds. Penanggal * Ketinggian genangan: 15 - 20 cm Surut * Fasum terdampak: 1 unit (Wisata Pemandian Tirtosari) c. Dsn. Rojobalen, Ds. Kloposawit * Jembatan rusak: 1 unit Kec. Pronojiwo a. Dsn. Sumberbulus, Ds. Oro-Oro Ombo * Jembatan rusak: 1 unit Kec. Sukodono a. Dsn. Sekarputih, Ds. Sumberejo * KK terdampak: 25 KK b. Ds. Biting * Ketinggian genangan: 20 cm (-) Surut c. Ds. Kutorenon * Ketinggian genangan Surut * KK terdampak: 70 KK Kec. Sumbersuko a. Ds. Sumbersuko * Jembatan rusak: 1 unit Kec. Pasirian a. Ds. Gondoruso * Jembatan rusak: 1 unit b. Ds. Joho * Jembatan rusak: 1 unit Kec. Padang a. Dsn. Sumberwadung, Ds. Babakan * Jembatan rusak: 1 unit Kec. Lumajang a. Kel. Rogotrunan * KK terdampak: 400 KK * Ketinggian genangan Surut #Update 19/04/2024 pkl. 18.00WIB -Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 -Dinsos mendistribusikan nasi berjumlah 1.195 bungkus ke warga terdampak -Lokasi Dapur Umum berada di Kantor Dinsos Lumajang -Kalaksa BPBD Prov Jatim, Pj. Bupati Kab. Lumajang, Sekda Kab. Lumajang, dan Kalaksa BPBD Kab. Lumajang meninjau lokasi terdampak luapan air sungai di Desa Kutorenon, Kec. Sukodono, Kab. Lumajang. -BPBD Prov. Jatim support untuk Dapur umum berupa: * Lauk pauk : 70 dus * Beras : 500 kg * Mie instan : 20 dus * Minyak goreng @2 ltr : 60 Pcs -Kondisi cuaca saat ini : Cerah Berawan - Hujan Ringan Pengungsian: a. Masjid Al Mutadin: 32 KK b. Rumah Ibu Sulikah: 10 KK (Pengungsi sudah kembali kerumah masing-masing) Korban Meninggal Dunia : 2 Jiwa 1. Nama : Bambang Umur : 50 thn Alamat : Dusun Jurang Geger RT 14 RW 07, Desa Kloposawit, Kecamatan Candipuro 2. Nama : Ngatini Umur : 47 thn Alamat : Dusun Jurang Geger RT 14 RW 07, Desa Kloposawit, Kecamatan Candipuro #Update 20/04/2024 pkl. 06.00WIB *Perkembangan:* -*Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024* tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 -*Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024* tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 -Pada Tgl 19 April 2024 Pkl. 23.00 WIB Tim BPBD Prov. Jatim dan Kabid KL Lumajang melakukan survey lokasi jembatan putus di Ds. Gondoruso, Kec. Pasirian dan berkoordinasi dengan pihak terkait -Pada Tgl 20 April 2024 BPBD Kab. Lumajang dan pihak terkait akan melanjutkan proses pembersihan material lumpur yang menutupi jalan desa dan yang masuk ke rumah warga -Dinsos mendistribusikan nasi berjumlah ± 2000 bungkus ke warga terdampak -Kondisi cuaca saat ini : Cerah Berawan #Update Sabtu, 20/04/2024 pkl. 12.00 WIB -Hari ini, 20 April 2024, BPBD Kab. Lumajang dan pihak terkait melanjutkan proses pembersihan material lumpur yang menutupi jalan desa dan yang masuk ke rumah warga dengan cara manual dan alat berat. -Dinsos melanjutkan pendistribusian nasi bungkus sebanyak 1.345 bungkus untuk warga terdampak -BPBD Kab. Lumajang melakukan pemasangan garis darurat di beberapa titik Kel. Rogotrunan agar warga tidak mendekat di lokasi yang dikhawatirkan akan ada longsor kembali imbas banjir. -Kondisi cuaca saat ini : Cerah Berawan #Update Minggu, 21/04/2024 pkl. 12.00 WIB -Giat kerja bakti pembersihan material lumpur oleh Pemkab. Lumajang dan jajaran terkait di Kel. Rogotrunan, Ds. Sumberjo dan Ds. Kutorenon. -Pada hari ini(21/04), Bapak Pj. Gubernur Jawa Timur dan Bapak Pj. Sekda Prov. Jawa Timur berada di rumah duka korban Banjir Lahar Dingin untuk pemberian santunan kepada ahli waris keluarga korban. -Pada Sabtu(20/04) malam hari, Tim BPBD Prov. Jawa Timur menuju Kab. Lumajang guna dukungan dalam giat Peninjauan Percepatan Penanganan Bencana Banjir dan Tanah Longsor. Saat ini(21/04) Tim telah tiba di Kantor Kelurahan Rogotrunan dengan membawa Logistik sebagai berikut, 1. Paket Kebersihan 300 paket 2. Paket Sandang Laki-laki 300 Paket 3. Paket Sandang Perempuan 300 Paket 4. Sembako 100 Paket 5. Paket Sekolah 100 paket 6. Matras 200 pcs #Update Minggu, 21/04/2024 pkl. 18.00 WIB -Tim BPBD Kab. Lumajang melaksanakan giat pembersihan jalan di Dsn. Krajan, Ds. Kutorenon, Kec. Sukodono. -Pada hari ini(21/04), Bapak Pj. Gubernur Jawa Timur, Bapak Pj. Sekda Prov. Jawa Timur, Bapak Kalaksa BPBD Prov. Jawa Timur beserta jajaran terkait melakukan peninjauan bencana Banjir Lahar Dingin dengan rangkaian kegiatan sebagai berikut, 1) Peninjauan Jembatan Kelapa Sawit yang putus di Ds. Kloposawit, Kec. Candipuro. 2) Penyerahan bantuan paket sembako untuk warga setempat di Ds. Kloposawit, Kec. Candipuro. 3) Peninjauan DAM Trubus di Dsn. Minggir, Ds. Pasrujambe, Kec. Pasrujambe. #Update Senin, 22/04/2024 pkl. 06.00 WIB: -Tim BPBD Kab. Lumajang beserta jajaran terkait melanjutkan Kerja Bakti Penanganan Banjir dan Tanah Longsor pagi hari ini, difokuskan di 1 titik lokasi Perum Sakinah Sumberejo karena masih terdapat material lumpur yang menutupi jalan dan gorong gorong. #Update Senin, 22/04/2024 pkl. 18.00 WIB: - Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Dilakukan pembuatan jembatan sementara berlokasi di Dsn. Tegir, Ds. Pasirian, Kec. Pasirian - Melanjutkan pembersihan sisa material banjir yang berlokasi di Perum Sakinah Selatan unilu Desa Sumberejo dan Pasar Serangin Kelurahan Citrodiwangsan - Dilakukan penanganan plengsengan sementara yg terdampak longsor sepanjang 150 meter dengan ketinggian 20 meter. - Kondisi cuaca saat ini Hujan Ringan. #Update Rabu, 24/04/2024 pkl. 06.00 WIB: Perkembangan: - Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Giat hari ini melanjutkan pembersihan sisa material banjir yang berlokasi di Perum Sakinah Selatan unilu Desa Sumberejo. (24/04/2024) - PUPR melakukan normalisasi sungai di wilayah Gondoruso menggunakan 2 alat berat. - Kondisi cuaca saat ini Berawan. #Update Rabu, 24/04/2024 pukul 12.00 WIB: - Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Pukul 08.00 WIB dilaksanakan apel pagi kerja bakti longsor dan banjir di Kab. Lumajang - BPBD Kab. Lumajang dan pihak terkait melakukan pembersihan di 3 titik lokasi diantaranya di lokasi Citrodiwangan Pasar Serangin/Pasar Loak, lokasi Perum Sakinah (Selatan Uli) dan lokasi RW 7 Rogotrunan - Melanjutkan pembersihan material lumpur yang menutupi jalan perumahan sakinah dengan alat berat loder milik BPBD Kab. Lumajang - Melanjutkan pembuatan plengsengan dengan bambu sasak dan material di Kelurahan Citrodiwangsan dan Kelurahan Rogotrunan - Kondisi cuaca saat ini Hujan Sedang #Update Rabu, 24/04/2024 pukul 18.00 WIB: - Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Dinsos mendistribusikan nasi bungkus sebanyak 591 bungkus - Pembersihan material longsor di rumah milik warga di Perumahan Sakinah - Penyedotan sumur warga Dusun Biting 1 Desa Kutorenon - 1 unit truck tangki BPBD Lumajang melakukan penyemprotan sisa material lumpur - Progress pemasangan tanggul dilokasi Kel. Rogotrunan mencapai 50 % - Pada Pkl. 17.00 WIB giat hari ini selesai dan akan dilanjutkan esok Hari Kamis, 25 April 2024 - Kondisi cuaca saat ini Cerah Berawan. #Update Kamis, 25/04/2024 pukul 18.00 WIB: Perkembangan: * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * BPBD Kab. Lumajang dan pihak terkait akan melanjutkan pembersihan sisa material lumpur di Perumahan Sakinah (25/4/2024) * Alat Berat jenis Loder milik BPBD Kabupaten Lumajang melakukan pembersihan material di tengah jalan (25/4/2024) * Melanjutkan pembuatan plengsengan darurat sementara di Kelurahan Citrodiwangsan dan di Kelurahan Rogotruman (25/04/2024) * Kondisi cuaca saat ini Berawan. #Update Jum'at, 26/04/2024 pukul 06.00 WIB: Perkembangan: * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * BPBD Kab. Lumajang dan pihak terkait akan melanjutkan pembersihan sisa material lumpur di Perumahan Sakinah (26/4/2024) * Tim BPBD Kab. Lumajang akan Melanjutkan pembuatan plengsengan darurat sementara di Kelurahan Citrodiwangsan dan di Kelurahan Rogotruman (26/04/2024) * Kondisi cuaca saat ini Berawan. #Update Jum'at, 26/04/2024 pukul 12.00 WIB: Perkembangan: - BPBD Kab. Lumajang melanjutkan distribusi logistik berupa nasi bungkus untuk personil Kerja bakti sejumlah 350 nasi bungkus yang terbagi di 3 titik lokasi kerja bakti yaitu Kel. Citrodiwangsan, Perum Sakinah (Selatan Unilu) & RW.07, Kel. Rogotrunan (26/4/2024). - BPBD Kab. Lumajang dan pihak terkait melanjutkan pembersihan sisa material lumpur yang menumpuk di samping gorong - gorong Perumahan Sakinah dengan menggunakan alat Sekop, Cangkul, Timba, Gerobak dorong Arco (26/4/2024). - Alat Berat jenis Loader milik BPBD Kab. Lumajang dan Truk DLH Kab. Lumajang melanjutkan pembersihan material lumpur yang telah ditumpuk di tengah jalan (26/4/2024). - Tim gabungan dari pihak terkait dan dibantu oleh masyarakat sekitar melanjutkan pembuatan plengsengan darurat di Kel. Citrodiwangsan dan RW.07, Kel. Rogotrunan dengan Sasak bambu dan material tanah (26/04/2024). - 1 rit pasir dari BPBD Kab. Lumajang tiba di Kel. Citrodiwangsan untuk kebutuhan pembuatan plengsengan darurat (26/04/2024). - Kondisi cuaca saat ini Cerah Berawan. #Update Jum'at, 26/04/2024 pukul 18.00 WIB: Perkembangan: - Progress hari ini pembuatan plengsengan darurat telah mencapai sepanjang 100 m di Kel. Citrodiwangsan(26/04/2024). - TRC PB Kabupaten Lumajang melakukan penyedotan sumur milik Ibu Jumiadi Kelurahan Rogotrunan hingga pukul 16.30 WIB. - Kegiatan Penanganan akan dilanjutkan besok pagi (27/04/2024). - Kondisi cuaca saat ini Berawan - Hujan Sedang. Pengungsi: 2 KK -Pak Sholeh mengungsi ke SD Impes, barat balai desa (kondisi rumah rusak bagian ruang tamu) -Pak Misdi mengungsi ke tetangganya (kondisi rumah gubuk hanyut terbawa banjir) Kelompok Rentan: 1) Bayi: 27 jiwa 2) Balita: 158 jiwa 3) Ibu Hamil: 49 jiwa 4) Lansia: 324 jiwa 5) Kebutuhan khusus: 10 jiwa #Update Sabtu, 27/04/2024 pukul 18.00 WIB: Perkembangan: * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * Saat ini terdapat pengungsi sebanyak 2 kk akibat banjir lahar dingin. * Peninjauan 4 titik lokasi di Kec. Candipuro dan Kec. Pasrujambe oleh tim BPBD Prov. Jatim. * Melanjutkan giat pemasangan Bronjong dan pembuatan alur sungai di Kec. Pasrujambe. * Jembatan Kloposawit saat ini sudah dapat digunakan kendaraan roda 2 dan ditutup pada saat malam hari. * Distribusi bantuan dan pemeriksaan kesehatan oleh PMI Kab. Lumajang di Dsn. Rejobalen, Ds. Kloposawit, Kec. Candipuro. * Kondisi cuaca saat ini Cerah. Pengungsi: -Pak Sholeh mengungsi ke SD Impes, barat balai desa (kondisi rumah rusak bagian ruang tamu) -Pak Misdi mengungsi ke tetangganya (kondisi rumah gubuk hanyut terbawa banjir) Korban Meninggal Dunia : 2 Jiwa 1) Nama : Bambang Umur : 50 thn Alamat : Dusun Jurang Geger RT 14 RW 07, Desa Kloposawit, Kecamatan Candipuro 2) Nama : Ngatini Umur : 47 thn Alamat : Dusun Jurang Geger RT 14 RW 07, Desa Kloposawit, Kecamatan Candipuro #Update 28/04/2024 pkl. 12.00 WIB * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Dinas PU SDA Prov. Jatim melanjutkan normalisasi di sungai menjangan dan melanjutkan pembersihan sisa material banjir. - BPBD Kab. Lumajang melanjutkan pembersihan di jalan perumahan sakinah. - Distribusi nasi bungkus untuk personil sejumlah 50 bungkus. - Kondisi cuaca saat ini Cerah. #Update 29/04/2024 pkl. 18.00 WIB * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * BPBD Kab. Lumajang melanjutkan pembersihan di jalan perumahan sakinah * Distribusi nasi bungkus untuk personil sejumlah 50 bungkus * Alat berat jenis excavator PC 48 milik PUTR Kabupaten Lumajang membuka gorong gorong disisi sebelah timur Perumahan Sakinah * Alat berat Loder milik BPBD Kabupaten Lumajang melanjutkan pembersihan sisa material di sepanjang jalan Perumahan Sakinah * BPBD Kab. Lumajang dan OPD melakukan pembersihan gorong gorong secara manual dengan alat cangkul dan sekop di Perumahan Sakinah * Alat berat excavator dan buldoser milik Dinas PU SDA Provinsi Jawa Timur (BOMA) melanjutkan pengerjaan normalisasi dan pengerukan sisa material banjir di sepanjang Kali Asem dan Sungai Menjangan Dsn. Krajan, Ds. Kutorenin * Pembersihan material di sepanjang jalan Perumahan Sakinah sudah mencapai ± 500 meter, Pengerjaan selanjutnya pembersihan jalan di sisi selatan yang akan di lakukan oleh alat berat Loder di lanjutkan besok karena kondisi kontur tanah masih basah * Kondisi cuaca saat ini Cerah. #Update 30/04/2024 pkl. 18.00 WIB * *Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024* tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * *Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024* tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * Sepanjang jalan perumahan sakinah sudah terbuka dan bisa di lalui oleh warga * Gorong gorong di perumahan sakinah secara keseluruhan sudah bersih dari meterial lumpur * Pembersihan material lumpur pasca banjir di perumahan sakinah telah selesai * Alat berat Loader milik BPBD Kab. Lumajang dan Excavator milik PUTR Kabupaten Lumajang kembali ke Mako masing - masing * Kondisi cuaca saat ini *Cerah*. #Update 01/05/2024 pkl. 18.00 WIB Perkembangan: * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 * Giat penyaluran bantuan pangan pada korban bencana banjir lahar dingin oleh Dinas Ketahanan Pangan Kab. Lumajang di Kec. Pronojiwo, Kec. Candipuro, Kec. Sumbersuko, Kec. Lumajang, Kec. Pasrujambe dan Kec. Senduro. * Mahasiswa merdeka melakukan giat Trauma Healing di Ds. Gondoruso, Kec. Pasirian. * Rencana giat penyaluran bantuan pangan oleh Dinas Ketahanan Pangan Kab. Lumajang akan dilanjutkan pada esok hari Kamis (02/05/2024) * Kondisi cuaca saat ini Cerah Berawan. * Pengungsian: nihil. #Update 02/05/2024 pkl. 18.00 WIB - Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/157/KEP/427.12/2024 tentang Komando Penanganan Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Surat Keputusan Bupati Lumajang Nomor : 100.3.3.2/156/KEP/427.12/2024 tentang Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Kabupaten Lumajang Tahun 2024 - Kamis, 02 Mei 2024 masa tanggap darurat berakhir. - Hari ini Kamis, 02 Mei 2024 dilakukan pengiriman bronjong untuk Kel. Citrodiwangsan. - Bapenas melakukan distribusi bantuan berupa sembako. - Kondisi cuaca saat ini Cerah Berawan.
2
0
0
0
-Rumah rusak ringan: 16 unit -Rumah rusak sedang: 10 unit -Rumah rusak berat: 10 unit -KK/Jiwa terdampak: 2.142 KK / 6.486 Jiwa -Rumah terdampak: 1.808 unit -Rumah terisolir: 1.084 unit -Kandang ternak: 2 unit -Sawah terdampak: 108,1 Ha -Jaringan irigasi terdampak: 24 unit -Jaringan sistem air bersih/minum: 6 kecamatan, 21 desa -Jembatan terdampak: 22 unit -Hewan terdampak (Kerbau, Kambing, Bebek dan Ayam): 3.947 ekor -Fasum terdampak: 1 unit (Wisata Pemandian Tirtosari) #Update Sabtu, 27/04/2024 pukul 18.00 WIB: -Rumah rusak ringan: 16 unit (+) -Rumah rusak sedang: 10 unit (+) -Rumah rusak berat: 10 unit (+) -Rumah terdampak: 1.808 unit (+) -Rumah terisolir: 1.084 unit (+) -KK terdampak: 2.142 KK / 6.486 Jiwa (+) -Kandang ternak: 2 unit -Sawah terdampak: 108,1 Ha (+) -Jaringan irigasi terdampak: 24 unit -Jaringan sistem air bersih/minum: 6 kecamatan, 21 desa -Jembatan terdampak: 22 unit -Hewan terdampak (Kerbau, Kambing, Bebek dan Ayam): 3.947 ekor (+) -Fasum terdampak: 1 unit (Wisata Pemandian Tirtosari) (Data masih berkembang) #Update 01/05/2024 pkl. 18.00 WIB -Rumah rusak ringan: 16 unit -Rumah rusak sedang: 10 unit -Rumah rusak berat: 10 unit -Rumah terdampak: 1.808 unit -Rumah terisolir: 1.084 unit -KK terdampak: 2.182 KK / 6.576 Jiwa (+) -Kandang ternak: 2 unit -Sawah terdampak: 108,1 Ha -Jaringan irigasi terdampak: 24 unit -Jaringan sistem air bersih/minum: 6 kecamatan, 21 desa -Jembatan terdampak: 22 unit -Hewan terdampak (Kerbau, Kambing, Bebek dan Ayam): 3.947 ekor -Fasum terdampak: 1 unit (Wisata Pemandian Tirtosari)
-
- TRC PB BPBD Prov. Jatim berangkat menuju Kab. Lumajang guna melakukan assessment serta membantu percepatan penanganan banjir di Kec. Candipuro. - Personil BPBD Prov. Jatim dan TRC PB BPBD Kab. Lumajang menuju lokasi untuk melakukan assessment serta berkoordinasi dengan perangkat desa setempat. #Update 19/04/2024 pkl. 03.40 WIB - TRC PB BPBD Prov. Jatim menuju Kab. Lumajang guna melakukan assessment serta membantu percepatan penanganan banjir di Kec. Candipuro. - Personil BPBD Prov. Jatim dan TRC PB BPBD Kab. Lumajang menuju lokasi untuk melakukan assessment serta berkoordinasi dengan perangkat desa setempat. - TRC PB BPBD Kab. Lumajang bersama warga melakukan pemantauan ketinggian genangan di lokasi kejadian. - TRC PB BPBD Kab. Lumajang melakukan evakuasi warga terdampak banjir. #Update 20/04/2024 pkl. 06.00 WIB -Personil BPBD Prov. Jatim dan TRC PB BPBD Kab. Lumajang menuju lokasi untuk melakukan assessment serta berkoordinasi dengan perangkat desa setempat. -TRC PB BPBD Kab. Lumajang dan pihak terkait melakukan pembersihan material longsor di lokasi #Update 22/04/2024 pkl. 06.00 WIB -Personil BPBD Prov. Jatim dan TRC PB BPBD Kab. Lumajang melanjutkan koordinasi dengan unsur yang terlibat terkait penanganan dan dampak banjir. -BPBD Prov. Jatim melanjutkan koordinasi dengan Pusat Krisis Kesehatan Regional Jawa Timur. -TRC PB BPBD Kab. Lumajang bersama pihak terkait dan warga setempat melanjutkan kerja bakti pembersihan material lumpur di lokasi. -Tagana Dinsos melanjutkan pendistribusian konsumsi untuk petugas dan warga terdampak. -Dinas Kesehatan setempat melanjutkan pelayanan kesehatan untuk petugas dan warga terdampak. #Update 25/04/2024 pkl. 18.00 WIB Upaya: -Personil BPBD Prov. Jatim dan TRC PB BPBD Kab. Lumajang melanjutkan koordinasi dengan unsur yang terlibat terkait penanganan dan dampak banjir. -BPBD Prov. Jatim melanjutkan koordinasi dengan Pusat Krisis Kesehatan Regional Jawa Timur. -TRC PB BPBD Kab. Lumajang bersama pihak terkait dan warga melakukan penyedotan sumur di Dusun biting 1 Desa Kutorenon. -Tagana Dinsos mendistribusikan konsumsi untuk petugas dan warga terdampak sebanyak 510 bungkus. #Update 26 /04/2024 pkl. 12.00 WIB -Personil BPBD Prov. Jatim dan TRC PB BPBD Kab. Lumajang melanjutkan koordinasi dengan unsur yang terlibat terkait penanganan dan dampak banjir. -BPBD Prov. Jatim melanjutkan koordinasi dengan Pusat Krisis Kesehatan Regional Jawa Timur. -Personil BPBD Prov. Jatim, TRC PB BPBD Kab. Lumajang bersama pihak terkait dan warga melanjutkan kerja bakti di 3 wilayah, Kel. Citrodiwangsan, Perum Sakinah (Selatan Unilu) & RW.07, Kel. Rogotrunan. #Update 26 /04/2024 pkl. 18.00 WIB -Personil BPBD Prov. Jatim dan TRC PB BPBD Kab. Lumajang melanjutkan koordinasi dengan unsur yang terlibat terkait penanganan dan dampak banjir. -BPBD Prov. Jatim melanjutkan koordinasi dengan Pusat Krisis Kesehatan Regional Jawa Timur. -TRC PB Kabupaten Lumajang melakukan penyedotan sumur milik warga. #Update Sabtu, 27/04/2024 pukul 18.00 WIB: -Personil BPBD Prov. Jatim dan tim BPBD Kab. Lumajang melakukan koordinasi di kantor UPT DPU SDA Lumajang. -Tim BPBD Prov. Jatim melakukan peninjauan di 4 titik lokasi, 1 titik di Ds. Kelopo Sawit, Kec. Candipuro dan 3 titik di Ds. Pasrujambe, Kec. Pasrujambe. -Unsur yang terlibat dibantu dengan warga setempat melanjutkan pemasangan Bronjong dan pembuatan alur sungai di Kec. Pasrujambe. -BPBD Prov. Jatim melanjutkan koordinasi dengan Pusat Krisis Kesehatan Regional Jawa Timur. -PMI Kab. Lumajang melakukan giat pendistribusian bantuan paket sembako, cangkul, sekop, paket snack anak-anak dan pemeriksaan kesehatan kepada warga terdampak di Dsn. Rejobalen, Ds. Kloposawit, Kec. Candipuro. #Update 01/05/2024 pkl. 18.00 WIB -Pusdalops PB BPBD Prov. Jatim melanjutkan koordinasi dengan BPBD Kab. Lumajang terkait situasi dan perkembangan. -Dinas Ketahanan Pangan Kab. Lumajang telah melakukan giat penyaluran bantuan pangan pada korban bencana banjir lahar dingin -BPBD Prov. Jatim melanjutkan koordinasi dengan Pusat Krisis Kesehatan Regional Jawa Timur. Unsur Yang Terlibat: -BPBD Prov. Jatim -Bappeda Prov. Jatim -Dinas Sosial Prov. Jatim -Dinas PU Bina Marga Prov. Jatim -Dinas PU SDA Prov. Jatim -DPRKP & Cipta Karya Prov. Jatim -Biro AP Prov. Jatim -Bakorwil Jember -BPBD Kab. Lumajang -Dinas PU SDA Kab. Lumajang -Dinas Sosial Kab. Lumajang -Damkar Kab. Lumajang -DLH Kab. Lumajang -LPBI NU Kabupaten Lumajang -TNI/POLRI -Perangkat Kecamatan -Perangkat Desa/Kelurahan -Relawan -Satpol PP Lumajang
- Pusdalops PB BPBD Kab. Lumajang
- TRC PB BPBD Prov. Jatim
- Personil BPBD Prov. Jatim
SELESAI
TINGGI